Penulis: Firdaus Aden
Penerbit: Revive
Tebal: x + 198 hlm.
ISBN: 978-602-70464-0-5
Harga:
Bila hidup berjalan dengan lancar: dapat menyelesaikan studi tepat sesuai rencana, dapat bekerja dengan baik, dan rezeki pun cukup atau bahkan melimpah, sungguh tak ada kata lain bagi yang demikian selain bersyukur tiada hingga.
Namun, tidak sedikit Sahabat yang rezekinya seakan terasa sempit. Untuk memenuhi kebutuhan pokok dalam hidup pun terasa sulit. Padahal, ikhtiar sudah dilakukan. Usaha ini dan itu sudah dicoba. Apa daya bila hasilnya belum juga memuaskan.
Bagi Sahabat yang demikian, sungguh buku ini penting untuk dibaca. Tidak hanya mendedah apa saja yang menyebabkan sehingga rezeki menjadi sempit, tapi juga memberikan solusinya.
Tak ada lagi alasan kita untuk mengeluhkan keadaan yang terasa sulit ini. Apalagi hanya menyalahkan orang lain atas kebelumberhasilan ini. Segera singsingkan baju, bismillah… melangkah, menerapkan apa yang tertulis dalam buku inspiratif ini.
Sebuah buku yang mencerahkan. Ditulis dengan sederhana dan bahasa yang asyik. Disertai pula contoh-contoh dalam kehidupan sehari-hari.
Kadang kesulitan itu, disebabkan perbuatan kita sendiri ya, Pak?
BalasHapusAh, kalau buku, aku selalu ngiler,, sayangnya tak semuanya bisa dibeli..
Semoga laris manis dan berkah jualannya, ya Pak.
Iya, Mbak El Nurien, semoga kita termasuk orang yang dianugerahi kemudahan dalam mendapatkan rahmat-Nya.
HapusTerima kasih banyak ya, Mbak, atas doanya. Aamiin ya Kariim...
Ya ini buku sangat layak baca ya kang, kadang kita manusia merasa sudah benar aja menjalani hidup tanpa mau merefleksikan perjalanan menjemput rizki itu sendiri.
BalasHapusBenar sekali, Mbak Yuli Yulia, muhasabah dalam kehidupan ini pentig sekali, sehingga kita dapat meraih rezeki yang lebih baik di masa depan.
HapusAku pengen punya buku itu pak ustadz..
BalasHapusSilakan pesan, Mbak Noorma Fitriana M. Zain, hehe....
HapusMakasih pak ustadz...
HapusSama-sama, Mbak Noorma.
Hapussemoaga rezeki kita semua di lancarkan :)
BalasHapusAllaahumma aamiin....
HapusMgkn krg syukur jg
HapusMungkin juga ya, Mbak Jiah Al Jafara.
Hapusiyaa... kebanyakan orang kurang bersyukur jadi merasa kurang :)
HapusRejeki sdg sulit mgk.ujian.dr Allah ya pa..apakah qt bersabar dan mau berusaha atau sebaliknya. Mudah2an.ketika qt diuji bisa mengatasinya..
BalasHapusBenar sekali, Mbak Kania Ningsih, bila keadaan demikian, sungguh dibutuhkan kesabaran dan mau berusaha. Makasih banyak ya, Mbak, atas kunjungannya.
Hapuswah bukunya menarik sekali untuk di baca,terkadang apa yang kita lakukan bisa jadi penghambat datangnya rezeki,,hehe bukankah begitu pak?
BalasHapusJangan berkeluh kesah..... wah baca nich buku biar tambah semangat
BalasHapus